BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER
Artikel ini adalah pelengkap artikel Suzuki Thunder dlm forum ini, dlm topik;
* MEMAHAMI MESIN SUZUKI THUNDER
* BEDAH TERMODINAMIK MESIN SUZUKI THUNDER
* MOTOR, ALTERNATOR, DAN TRANSFORMATOR SUZUKI THUNDER
Suzuki Thunder EN 125 2007
Utk para brogader yg tak memiliki latarbelakang teknik, atau awam perihal permesinan, tak perlu memahami pos ini terlampau rinci, tp cukup sbg pengetahuan dan informasi saja.
Jenis mesin Suzuki Thunder adalah SIC 4S SI-PRICE (single-cylinder four-stroke spark-ignition petrol reciprocating internal combustion engine). Lbh rinci ttg ini dikupas dlm forum ini, dlm topik:
* JENIS, MACAM, TIPE, DAN KATEGORI MESIN - SILSILAH MESIN SUZUKI THUNDER
Klasifikasi mesin Suzuki Thunder
Lokasi mesin Suzuki Thunder
Jika kita bedah mesin Suzuki Thunder, dlm hal ini Suzuki Thunder EN 125, mk akan tampak lebih-kurang sbb.
Bedah mesin Suzuki Thunder EN 125 2006
Secara mendasar, bagian mesin Suzuki Thunder 2005, 2006 dan 2007, tak banyak berbeda. Bedanya hanyalah bahwa pd mesin ST 2005 blm dilengkapi dgn KS (kick starter, starter tendang), sedangkan ST 2006 dan 2007 dilengkapi dgn KS. Kemudian pd ST 2006 blm dilengkapi dgn PAIR (pulsed secondary air injection system) utk membakar gas yg tdk terbakar dlm bandar pembuangan (exhaust port) shg tak ada gas buang berbahaya, sedangankan ST 2007 dilengkapi dgn PAIR.
Sementara bagian inti mesin tetap sama, penambahan 2 item ini sama sekali berpengaruh dan tak mengubah cara kerja mesin, krn keduanya hanya merupakan tambahan eksternal.
Suzuki Thunder GSX 250 memilki mesin serupa, hanya beda kapasitas silinder.
KOP SILINDER (CYLINDER HEAD)
POROS-NOK DIATAS-KOP TUNGGAL (SINGLE OVER-HEAD CAMSHAFT, SOHC)
Suzuki Thunder memiliki mesin silinder tunggal 4-tak|langkah (4-stroke) dgn poros-nok|as-nok diatas-kop tunggal (single over-head camshaft, SOHC), menggunakan pelumas minyak dan pendingin udara.
KAMAR-PEMBAKARAN KUBAH-GANDA (TWIN-DOME COMBUSTION-CHAMBER, TDCC)
Kop silinder Suzuki Thunder dibentuk dr Alumunium tuang yg memiliki disipasi panas sempurna. Karakter bentuk dua kubah bola ini dpt meningkatkan efek kecepatan tinggi pd campuran gas segar yg masuk dan sisa pembakaran alias gas buang.
ISTILAH TEKNIK
Berikut adalah bbrp istilah teknik berkaitan dgn mesin (engine).
* balok|blok silinder = cylinder block.
* kepala|kop silinder = cylinder kop; cylinder head.
* kamar bakar = verbranding kamer; combustion chamber.
* busi = bougie, vonk-tap, sprankelen-prop, sprank-prop; sparking-plug, spark-plug, sparkplug.
* katup|klep ambil = innemen klep; intake valve atau katup|klep masuk = ingang klep; inlet valve.
* katup|klep buang = uitlaat klep; exhaust valve atau katup|klep keluar = outgang klep, outlet valve.
* bandar ambil|masuk = intake port [utk banyak silinder disebut: intake manifold].
* bandar buang|keluar = exhaust port [utk banyak silinder disebut: exhaust manifold].
* torak|zuiger|piston = zuiger; piston.
* cincin|ring zuiger = zuiger ring; piston ring.
* tang zuiger | tangkai piston = zuiger stang; piston rod, connecting rod.
* ungkitan|nok|kam = nok; cam.
* engkol|kruk|krank = kruk; crank.
* poros ungkit|kam | noken as = noken-as, noken-schacht; cam-axis, cam-shaft, camshaft.
* poros engkol|kruk | kruk as = kruk-as, kruk-schacht; crank-axis, crank-shaft, crankshaft.
* tuas ungkit = rocker arm, antara nok = cam dan klep|katup = valve.
* rumah engkol | kotak kruk = crankcase.
* rantai keteng|engsel = timing chain, timing belt.
* karburator = carburetor.
* knalpot = knal-port; bang-port dan peredam-suara = muffler, silencer.
Utk istilah teknik, silahkan merujuk artikel dlm forum ini, dlm topik:
* SEKITAR ISTILAH TEKNIK
Sekali lagi sy tekankan, utk para brogader yg tak memiliki latarbelakang teknik, atau awam perihal permesinan, tak perlu memahami pos ini terlampau jauh, tp cukup sbg pengetahuan dan informasi saja.
__________________________________________________
(C) 2006―2008 ― EE ONE S | Thunder Rider
HAKI (Hak Atas Kepemilikan Intelektual) karya tulis intelektual ini dilindungi oleh Undang-Undang Negara Republik Indonesia, dan juga oleh konvensi dan provisi internasional atas karya intelektual di tiap negara di seluruh dunia.
Tak sebagian pun dr tulisan, dokumen atau pagina jala ini boleh disalin, digandakan dan atau diperbanyak: diduplikasi, direplika, direproduksi, ditransmisi, ditranskripsi, ditranslasi kedlm bentuk bahasa apapun atau disimpan dlm satu sistem retrieval apapun; dlm bentuk apapun atau dlm cara apapun, mencakup tp tak terbatas pd cara optik, elektromagnetik, elektronik, elektromekanik, atau lainnya; utk maksud dan tujuan komersial; tanpa pemberitahuan dan perkenanan tertulis terlebih dulu dr pemilik hak atas karya intelektual ini.
Untuk non-komersial, penggunaan sebagai rujukan atau referensi, secara keseluruhan atau sebagian, harap cantumkan sumber informasi ini sebagai acuan.
_________________
PostSubyek: Re: BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER Fri Apr 25 2008, 03:55
BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER
MASUKAN, KELUARAN, DAN BUANGAN MESIN
Berikut adalah representasi gambar pd pos sblmnya, dlm bentuk lbh mengarah pd kerja mesin.
Bagian utama mesin Suzuki Thunder 125|250 2005-2008
Sesuai penjelasan pd pos diatas, mesin Suzuki Thunder 125 dan 250, sejak dr 2005 s/d 2008, secara mekanik tak berbeda. Jadi gambar diatas berlaku utk baik ST 125 maupun ST 250, dan utk ST 2005, 2006, 2007, hingga 2008.
TINGGI NOK|KAM DAN BATAS PEMAKAIAN POROS-NOK | AS-NOK
Keausan pd nok (cam) sering disebabkan oleh kinerja katup yg lemah shg mengakibatkan berkurangnya tenaga mesin. Batas pemakaian nok ditentukan oleh ketinggian nok masuk (intake cam) dan nok buang (exhaust cam), yg diukur dgn menggunakan mikrometer. Bila ketinggian nok sudah tak sesuai spesifikasi, ganti poros ungkit | poros nok | as nok | poros kam (noken-as, noken-schacht; cam-axis, cam-shaft, camshaft) dgn yg baru.
BATAS TINGGI NOK|KAM
* nok masuk (intake cam): 33.350 mm
* nok buang (exhaust cam): 33.000 mm
PANJANG PER KLEP | PEGAS KATUP (VALVE SPRING) DAN BATAS PEMAKAIAN
Per | pegas yg digunakan berpasangan, biasanya permukaan lebih renggang terpasang di bagian atas. Utk menjaga agar pegas tak bertautan, penempatan pegas dgn arah ulir. Pegas katup berfungsi utk menutup katup. Pd Suzuki Thunder digunakan pegas katup ganda utk mencegah timbulnya ambangan katup (valve floating) dan mengurangi kejutan katup (valve surging).
BATAS PANJANG PEGAS KATUP SAAT BEBAS
* pegas dalam (inner spring): 31.2 mm
* pegas dalam (outer spring): 33.6 mm
UKURAN TEGANGAN PEGAS KATUP STANDAR
* pegas dalam (inner spring): 3.77 - 4.43 kg | 26.78 mm
* pegas dalam (outer spring): 8.86 - 10.4 kg | 29.78 mm
Pos ini akan diedit utk dilengkapi dgn data dan informasi secukupnya di kemudian hari, sesuai dgn perkembangan mesin Suzuki Thunder, dan konteks terkait dgnnya.
. . .
Lbh jauh ttg bgmn proses masukan dan keluaran dan buangan mesin, silahkan lihat artikel pelengkap dlm forum ini, dlm topik;
* MEMAHAMI MESIN SUZUKI THUNDER
* BEDAH TERMODINAMIK MESIN SUZUKI THUNDER
* MOTOR, ALTERNATOR, DAN TRANSFORMATOR SUZUKI THUNDER
. . .
_________________
SALAM PENUNGGANG GURUH
SILVER THUNDER RIDER - KOSTER 115 | 8-002
SUZUKI THUNDER 512 2006 B 6941 EEW
commuter - cruiser - tourer - sporter
Bogor - Parung - Sawangan - Depok - Jakarta pp
contact:
088-8872-8949, 081-2991-3951, 0251-8611-593.
thunder@inmail24.com, rider@suzuki-thunder.com
Kembali Ke Atas Go down
Thunder Rider
Bung Momode Koster
Bung Momode Koster
Gender:MaleCapricornTiger
Age : 45
Sejak : 19 Jun 2007
Post : 2781
Lokasi : Parung, Sawangan, Depok
Status : 1I2A
Thunder Anda? 125 / 250? : Silver 512 KB 2006
Nomor HP : 088-8872-8949
Hobby : 1001
NRA Koster : 115
Korwil Koster : Parung
Kata Mutiara : Tiap Pribadi adalah Unik
PostSubyek: Re: BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER Fri Apr 25 2008, 04:10
BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER
KOP SILINDER, KAMAR PEMBAKARAN, KATUP|KLEP DAN TORAK|ZUIGER|PISTON
Berikut adalah representasi rinci kop silinder dlm gambar pd pos sblmnya, dlm bentuk lbh sederhana tp terarah.
Kop silinder mesin Suzuki Thunder 125|250 2005-2008
Sesuai penjelasan pd pos diatas, mesin Suzuki Thunder 125 dan 250, sejak dr 2005 s/d 2008, secara mekanik tak berbeda. Jadi gambar diatas berlaku utk baik ST 125 maupun ST 250, dan utk ST 2005, 2006, 2007, hingga 2008.
KOP SILINDER (CYLINDER HEAD)
POROS-NOK DIATAS-KOP TUNGGAL (SINGLE OVER-HEAD CAMSHAFT, SOHC)
Suzuki Thunder memiliki mesin silinder tunggal 4-tak|langkah (4-stroke) dgn poros-nok|as-nok diatas-kop tunggal (single over-head camshaft, SOHC), menggunakan pelumas minyak dan pendingin udara.
KAMAR-PEMBAKARAN KUBAH-GANDA (TWIN-DOME COMBUSTION-CHAMBER, TDCC)
Kop silinder Suzuki Thunder dibentuk dr Alumunium tuang yg memiliki disipasi panas sempurna. Karakter bentuk dua kubah bola ini dpt meningkatkan efek kecepatan tinggi pd campuran gas segar yg masuk dan sisa pembakaran alias gas buang.
Pos ini akan diedit utk dilengkapi dgn data dan informasi secukupnya di kemudian hari, sesuai dgn perkembangan mesin Suzuki Thunder, dan konteks terkait dgnnya.
. . .
Lbh jauh ttg bgmn katup | klep dan torak | zuiger | piston bekerja, silahkan lihat artikel pelengkap dlm forum ini, dlm topik;
* MEMAHAMI MESIN SUZUKI THUNDER
* BEDAH TERMODINAMIK MESIN SUZUKI THUNDER
* MOTOR, ALTERNATOR, DAN TRANSFORMATOR SUZUKI THUNDER
. . .
_________________
SALAM PENUNGGANG GURUH
SILVER THUNDER RIDER - KOSTER 115 | 8-002
SUZUKI THUNDER 512 2006 B 6941 EEW
commuter - cruiser - tourer - sporter
Bogor - Parung - Sawangan - Depok - Jakarta pp
contact:
088-8872-8949, 081-2991-3951, 0251-8611-593.
thunder@inmail24.com, rider@suzuki-thunder.com
Kembali Ke Atas Go down
Thunder Rider
Bung Momode Koster
Bung Momode Koster
Gender:MaleCapricornTiger
Age : 45
Sejak : 19 Jun 2007
Post : 2781
Lokasi : Parung, Sawangan, Depok
Status : 1I2A
Thunder Anda? 125 / 250? : Silver 512 KB 2006
Nomor HP : 088-8872-8949
Hobby : 1001
NRA Koster : 115
Korwil Koster : Parung
Kata Mutiara : Tiap Pribadi adalah Unik
PostSubyek: Re: BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER Fri Apr 25 2008, 04:17
BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER
PENGUKURAN DAN PENYETELAN KERENGGANGAN KLEP|KATUP (VALVE CLEARANCE MEASUREMENT AND ADJUSMENT)
Berikut adalah representasi rinci pengaturan dan penyetelan celah | keregangan katup | klep (valve clearance) silinder dlm gambar pd pos sblmnya, dlm bentuk lbh sederhana tp terarah.
Pengaturan dan penyetelan katup | klep silinder mesin Suzuki Thunder 125|250 2005-2008
Sesuai penjelasan pd pos diatas, mesin Suzuki Thunder 125 dan 250, sejak dr 2005 s/d 2008, secara mekanik tak berbeda. Jadi gambar diatas berlaku utk baik ST 125 maupun ST 250, dan utk ST 2005, 2006, 2007, hingga 2008.
PENGUKURAN DAN PENYETELAN KERENGGANGAN KLEP|KATUP
Kerenggangan katup terdpt di antara ujung tangkai katup dan sekrup penyetel pd lengan ayun (rocker arm). Jika kerenggangannya melebihi batas alias terlalu besar|renggang, maka akan mengakibatkan timbul bunyi mengelitik, dan kompresi tak maksimum, shg tenaga mesin dihasilkan tak maksimum. Jika kerenggangan katup terlalu kecil|sempit, maka katup tak dpt duduk dgn tepat, dan mengakibatkan gas terbuang, shg tenaga yg dihasilkan tak maksimum. Hal yg paling buruk dgn kerenggangan katup terlalu kecil adalah katup akan menyentuh kepala torak (zuiger, piston) dan dpt mengakibatkan kerusakan pd keduanya yakni katup dan torak.
REGANGAN KATUP TERLALU LEBAR
* terjadi bocoran kompresi dan tenaga mesin terbuang percuma
* tenaga mesin tak maksimum
* mesin mengelitik
REGANGAN KATUP TERLALU SEMPIT
* terjadi bocoran gas masukan dan gas bahanbakar terbuang percuma
* tenaga mesin tak maksimum
* katup dan piston rusak
Pd penyetelan katup masuk (intake valve), lakukan biasa saja. Sedangkan pd penyetelan katup buang (exhaust valve) terdapat pegas balik|pengembali (return spring) pd bagian lengan ayun, shg saat melakukan penyetelan, lengan ayun harus diungkit dgn obeng sambil memasukkan pencacah ketebalan (thickness gauge) antara sekerup atur (adjusting screw) dan tangkai katup.
KEREGANGAN KLEP|KATUP
* katup masuk (intake valve) .. : 0,03 - 0,07 mm, optimum sekitar 0,05 mm, maksimum 0,1 mm
* katup buang (exhaust valve) : 0,12 - 0,18 mm, optimum sekitar 0,15 mm, maksimum 0,2 mm
Ketika mengukur atau menyetel kerenggangan katup, lakukan ketika mesin dingin, dan dicek ketika mesin panas. Lakukan 2 s/d 3 kali, sampai diperoleh pengaturan keregangan optimum.
Utk pewaktuan katup (valve timing) silahkan lihat pos berikut.
Pos ini akan diedit utk dilengkapi dgn data dan informasi secukupnya di kemudian hari, sesuai dgn perkembangan mesin Suzuki Thunder, dan konteks terkait dgnnya.
. . .
Lbh jauh ttg bgmn katup | klep ini bekerja, silahkan lihat artikel pelengkap dlm forum ini, dlm topik;
* MEMAHAMI MESIN SUZUKI THUNDER
* BEDAH TERMODINAMIK MESIN SUZUKI THUNDER
* MOTOR, ALTERNATOR, DAN TRANSFORMATOR SUZUKI THUNDER
. . .
_________________
SALAM PENUNGGANG GURUH
SILVER THUNDER RIDER - KOSTER 115 | 8-002
SUZUKI THUNDER 512 2006 B 6941 EEW
commuter - cruiser - tourer - sporter
Bogor - Parung - Sawangan - Depok - Jakarta pp
contact:
088-8872-8949, 081-2991-3951, 0251-8611-593.
thunder@inmail24.com, rider@suzuki-thunder.com
Kembali Ke Atas Go down
Thunder Rider
Bung Momode Koster
Bung Momode Koster
Gender:MaleCapricornTiger
Age : 45
Sejak : 19 Jun 2007
Post : 2781
Lokasi : Parung, Sawangan, Depok
Status : 1I2A
Thunder Anda? 125 / 250? : Silver 512 KB 2006
Nomor HP : 088-8872-8949
Hobby : 1001
NRA Koster : 115
Korwil Koster : Parung
Kata Mutiara : Tiap Pribadi adalah Unik
PostSubyek: Re: BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER Fri Apr 25 2008, 04:22
BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER
PEWAKTUAN KLEP|KATUP (VALVE TIMING) SILINDER
Berikut adalah representasi rinci pengaturan pewaktuan buka-tutup katup (klep, valve) silinder dlm gambar pd pos sblmnya, dlm bentuk lbh sederhana tp terarah.
Diagram pewaktuan buka-tutup katup| klep silinder mesin Suzuki Thunder 125|250 2005-2008
Sesuai penjelasan pd pos diatas, mesin Suzuki Thunder 125 dan 250, sejak dr 2005 s/d 2008, secara mekanik tak berbeda. Jadi gambar diatas berlaku utk baik ST 125 maupun ST 250, dan utk ST 2005, 2006, 2007, hingga 2008.
BUKA-TUTUP PASANGAN KLEP|KATUP
Pewaktuan katup (valve timing) adalah saat membuka dan menutup katup masuk dan katup buang. Membuka dan menutup katup digerakkan oleh poros ungkit | poros nok | as nok | poros kam (noken-as, noken-schacht; cam-axis, cam-shaft, camshaft). Seperti halnya pewaktuan bandar (port timing) pd mesin 2-tak|langkah (2-stoke), Pewaktuan katup pd mesin 4-tak|langkah (4-stroke) sangat menentukan hasil kerja mesin, krn hal ini sbg pengatur saat pemasukkan dan pembuangan
PEMBUKAAN DAN PENUTUPAN KLEP|KATUP
* pemasukan (intake)
o katup masuk membuka : 35º sebelum TMA
o katup masuk menutup : 57º setelah TMB
o durasi pemasukan : 35º + 180º + 57º = 272º
* pembuangan (exhaust)
o katup buang membuka : 56º sebelum TMB
o katup masuk menutup : 24º setelah TMA
o durasi pembuangan: 56º + 180º +24º = 260º
* sudut tumpang-tindih (overlap) dua katup
o pd TMA : 35º + 24º = 59º
o pd TMB : 57º + 56º = 113º
Pos ini akan diedit utk dilengkapi dgn data dan informasi secukupnya di kemudian hari, sesuai dgn perkembangan mesin Suzuki Thunder, dan konteks terkait dgnnya.
. . .
Lbh jauh ttg bgmn proses buka-tutup katup | klep ini, silahkan lihat artikel pelengkap dlm forum ini, dlm topik;
* MEMAHAMI MESIN SUZUKI THUNDER
* BEDAH TERMODINAMIK MESIN SUZUKI THUNDER
* MOTOR, ALTERNATOR, DAN TRANSFORMATOR SUZUKI THUNDER
. . .
__________________________________________________
(C) 2006―2008 ― EE ONE S | Thunder Rider
HAKI (Hak Atas Kepemilikan Intelektual) karya tulis intelektual ini dilindungi oleh Undang-Undang Negara Republik Indonesia, dan juga oleh konvensi dan provisi internasional atas karya intelektual di tiap negara di seluruh dunia.
Tak sebagian pun dr tulisan, dokumen atau pagina jala ini boleh disalin, digandakan dan atau diperbanyak: diduplikasi, direplika, direproduksi, ditransmisi, ditranskripsi, ditranslasi kedlm bentuk bahasa apapun atau disimpan dlm satu sistem retrieval apapun; dlm bentuk apapun atau dlm cara apapun, mencakup tp tak terbatas pd cara optik, elektromagnetik, elektronik, elektromekanik, atau lainnya; utk maksud dan tujuan komersial; tanpa pemberitahuan dan perkenanan tertulis terlebih dulu dr pemilik hak atas karya intelektual ini.
Untuk non-komersial, penggunaan sebagai rujukan atau referensi, secara keseluruhan atau sebagian, harap cantumkan sumber informasi ini sebagai acuan.
_________________
SALAM PENUNGGANG GURUH
SILVER THUNDER RIDER - KOSTER 115 | 8-002
SUZUKI THUNDER 512 2006 B 6941 EEW
commuter - cruiser - tourer - sporter
Bogor - Parung - Sawangan - Depok - Jakarta pp
contact:
088-8872-8949, 081-2991-3951, 0251-8611-593.
thunder@inmail24.com, rider@suzuki-thunder.com
Kembali Ke Atas Go down
gerry_garsono
Bung Momode Koster
Bung Momode Koster
Gender:MalePiscesCat
Age : 33
Sejak : 07 Dec 2006
Post : 5536
Lokasi : depok
Status : in relationship
Thunder Anda? 125 / 250? : 125
Nomor HP : 081511571171
Hobby : touring, rolling , adventurer, sports
NRA Koster : KOSTER 039
Korwil Koster : Pusat - Bogor Raya
PostSubyek: Re: BEDAH MESIN SUZUKI THUNDER Fri Apr 25 2008, 07:33
salam koster Koster Logo Bendera Indonesia
ck..c.k....om iwan thanks atas info nya yg jelas, lugas, dan terpercaya....he..he...
TOP BGT dah...pokoke....
_________________
KEEPBROTHERHOOD, THUNDERSHIP, SAFETY RIDING FIRST!
GERRY - KOSTER 039
THE REAL THUNDER BEAR
HP : 081511571171
KTR : 021 - 4241000 ext 6182 / 021- 70643313
gerry.garsono@suzuki-thunder.com
HUMAS KOSTER PUSAT
Kembali Ke Atas Go down
. . .
_________________
Minggu, 27 Juli 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
SRAGEN THUNDER CLUB
- SRAGEN THUNDER COMMUNITY
- SRAGEN, JAWA TENGAH, Indonesia
- Berdiri sejak 2006. Resmi punya pengurus 29 Juni 2008.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar